Halaman

Kamis, 06 Juni 2013

Artis Hollywood Yang memakai Rancangan Desainer Muda Tax Xaverio

Nama Tex Saverio tiba-tiba menjadi perbincangan ramai di dunia maya. Salah satu koleksi gaun musim semi 2011-nya yang pernah ditampilkan di Jakarta Fashion Week, La Glacon, mendadak muncul di Harper’s Bazaar AS. Lebih hebat lagi, sosok yang mengenakan La Glacon adalah penyanyi top dunia, Lady GaGa. Tak pelak lagi, pujian dialamatkan kepada desainer muda kelahiran 28 Agustus 1984 itu. Siapa sebenarnya Tex Saverio? Dia adalah desainer Indonesia yangmenciptakan salah satu gaun untuk Lady Gaga. Karena gaun rancangannya untuk Lady Gaga, ia menjadi populer di Fashion Internasional.Tex Saverio lahir di Jakarta, Indonesia, 28 Agustus 1984 ini. Dia hadir di Sekolah Mode Bunka pada tahun 2003-2004. Ini adalah bakat alam, ia adalah salah satu dari sepuluh finalis dari kompetisi mode bergengsi di tahun 2005, ketika ia adalah 21 tahun, dia memiliki Mercedes-Benz Asia Award bergengsi Fashion namanya. dan setelah bersiap-siap untuk melompat ke dunia fashion sebagai seorang desainer. Tex Saverio adalah cahaya baru muda dan kreatif Pada hanya 26 tahun, koleksinya sudah terpesona Indonesia dan dunia internasional. Siapa saja  sih artis hollywood yang memakai rancangangannya...cekidottttt yuuukkkk

1. Lady Gaga di Harper’s Bazaar di tahun 2011

Stefani Joanne Angelina Germanotta (lahir di New York City, New York, Amerika Serikat, Amerika Serikat, 28 Maret 1986; umur 27 tahun), lebih dikenal dengan nama panggungnya Lady Gaga, adalah seorang penyanyi pop Amerika Serikat. Setelah tampil dalam kancah musik rock di New York bagian Lower East Side pada tahun 2003 dan kemudian mendaftar di New York University, Tisch School of the Arts, ia segera menandatangani kontrak dengan Streamline Records, sebuah anak perusahaan Interscope Records. Selama waktu awal Gaga di Interscope, ia bekerja sebagai penulis lagu untuk artis label sesama dan menarik perhatian artis rekaman Akon, yang mengakui kemampuan vokalnya, dan mengontraknya ke label miliknya sendiri, Kon Live Distribution. Dalam sebuah pemotretan majalah Harper’s Bazaar di tahun 2011, sang Mother Monster ini Lady Gaga tampil dengan menggunakan gaun rancangan Tex Saverio yang dikenal luas sebagai desain asli Indonesia.Lady tampak mempesona dengan gaun hitam panjang transparan yang dipenuhi aksen frocks, bunga besar dan volume luar biasa pada bagian hemline. Gaga mengenakan busana itu saat berpose di bawah lampu kristal nan cantik.Hal ini tentu menjadi kebanggaan yang luar biasa bagi industri fashion Indonesia.
Ini Hasil rancangannya :





2. Jennifer Lawrence film 'The Hunger Games: Catching Fire'

Jennifer Lawrence (lahir 15 Agustus 1990; umur 22 tahun) merupakan seorang aktris berkebangsaan Amerika Serikat. Dia bermain di beberapa film utamanya seperti The Burning Plain dan Winter's Bone. Dilahirkan di Louisville, Kentucky. Berkarir di dunia film sejak tahun 2006. Rupa-rupanya, gaun pengantin mewah dengan bahan organza dan kristal yang dikenakan Jennifer Lawrence, pemeran Katniss Everdeen, di poster Catching Fire yang baru dirilis merupakan hasil karya Tex juga.Trish Summerville, desainer kostum film tersebut mengatakan kepada Hollywood Reporter siapa saja perancang di balik kostum yang dikenakan oleh tiga pemeran, Jennifer Lawrence, Josh Hutcherson, dan Elizabeth Banks pada poster film mereka dalam sebuah wawancara.“Gaun putih yang dikenakan Katniss sebagai gaun pengantin adalah karya seorang desainer di Jakarta bernama Tex Saverio. Dia sangat berbakat! Saya menemukan baju ini beberapa waktu lalu dan menunggu waktu kapan dapat menggunakannya, lalu muncullah proyek Catching Fire, sempurna!







3. Kim Kardashian di Elle
 kini giliran Kim Kardashian yang memakai gaun Tex untuk pemotretan di majalah Elle (AS) edisi Maret.
    Kebetulan halaman fashion itu diarahkan oleh Nicola Formichetti, personal stylist Lady Gaga, yang juga Creative Director Thierry Mugler. Hebatnya lagi, gaun Tex kembali 'disandingkan' dengan gaun desainer dunia, seperti Tom Ford, Chanel dan Oscar de la Renta, di pemotretan tersebut.
    Melihat foto Kim memakai gaun Tex, oke juga, tuh, jika gaun pengantin Kim nantinya dirancang Tex....



2 komentar: